Event Kami
Berpatisipasi menciptakan perubahan positif di industri pengolahan air
Kami percaya bahwa berbagi pengetahuan dan pengalaman sangat penting untuk menciptakan perubahan positif di industri pengolahan air. Melalui acara dan seminar yang kami selenggarakan, kami ingin mempertemukan para ahli, pemangku kepentingan, dan masyarakat luas untuk bersama-sama menemukan solusi terbaik dalam pengelolaan air yang berkelanjutan.